Sukabumi, indonesiapublik.Com-
Dalam Rangka Menyambut Pemilihan Kepala Desa ( Pilkades ) Desa Pamuruyan Kecamatan Cibadak Kabupaten Sukabumi dilaksanakan Pada Tanggal 24 September 2023 Mendatang Panitia Pemilihan Desa Menggelar Acara Penetapan dan Pengundian No urut Calon yang di laksanakan di aula kantor desa pamuruyan Selasa ( 05/09/2023 )
Dalam Acara Penetapan dan Pengundian No Urut Dari Bakal Calon Menjadi Calon KH Nanang Sumpena Spd. Sebagai Ketua Panitia Menjelasakan Kepada Jurnalis indonesiapublik.com “Dari tujuh total bakal calon, yang lolos hanya lima di antara nya , Di No Urut 1 ( Satu ) Bpk. Cecep Sulaeman
- No Urut 2 ( Dua ) Bpk. Asep Saepul Ramdani
- No Urut 3 ( Tiga ) Bpk. Ujang sarif Hidayat
- No Urut 4 ( Empat ) Bpk. DediSafari
- No Urut 5 ( Lima ) Bpk. Elan Sukandar
Allhamdullah Kegiatan hari ini berjalan lancar dan sesuai regulasi dari pemerintah kabupaten sukabumi, tadi sma sma kita saksikan ya dari mulai penetapan dari balon ke calon kemudian penetapan no urut untuk calon dengan cara di undi dan terakhir penetapan jumlah dpt yang di mana di ambil dari jumlah dps di tambah dengan jumlah dp tambahan semua nya berjalan lancar seperti yang kita harapkan semua ” Ungkap- Nya
Lanjut, Sesuai dengan hasil rekapitulasi jumlah Dps dengan Dp Tambahan itu berjumlah 5.817 Orang adapun Tps yang di gunakan ada 2 Tps , Untuk Tps induk ada nya di Kantor Desa Dan Tps Tambahan Lokasi nya di Rest Area Rw 07, Sesuai dengan regulasi bilamana ada hak pilih lebih dari 5000 hak pilih, maka harus di adakan 2 Tps” Jelas-Nya
Masih dengan KH Nanang Sumpena, Spd. “Kampanye terbuka akan di gelar selama 3 hari di mulai dari tgl 10 September s/d 13 September 2023. Untuk hari pemungutan Suaranya akan di laksanakan pada tanggal 24 September 2023
Tak lepas dari itu Calon Kades No Urut ( Tiga ) Ujang Syarif Hidayat pun menjelaskan kepada jurnalis Indonesiapublik. Com “Saya mempunyai Tegad yang kuat Untuk Menjadikan Desa Pamuruyan Maju, Mandiri Dan Sejahtera Yang akan saya Kerjakan Melalui Program Program Yang sudah Saya Rencanakan ” Imbuh-Nya
Adapun untuk Calon Kades No Urut ( Dua ) Asep Saeful Ramdani Mengatakan “Kedepan nya kita harus kompak Berjuang Bersama dan Maju Bersama Gotong Royong Untuk Program saya tanyakan kepada masyarakat arah nya mau kemana dan mau nya kemana saya kembalikan ke Masyarakat” Ucap- Nya
Berbeda dengan No Urut ( Satu ) Cecep Sulaeman Menyampaikan ” Saya akan berusaha bagaimana bisa meningkatkan Sumber Daya Manusia di Desa Pamuruyan Melalui Dengan Ketahanan Pangan Dan Kemandirian” Pungkas-Nya
Kegiatan berjalan dengan lancar dan di hadiri Perangkat Desa, Polsek Cibadak,Koramil dan tokoh Masyarakt Lain nya .
Jurnalis : S.A